- Home >
- So-Called Poem >
- Racau
Posted by : Unknown
Minggu, 20 November 2011
Kering
Kering kerontang rasa kalbu,
mati rasa menjalar,
setan hitam bertaring mengintai dari sudut-dari sujud,
oase yang kuciptakan hanyalah fatamorgana,
tanpa kehadiranmu mati pun bukan pilihan,
pun tak ada gunanya aku bergelayut,
di hujung kesepian,
kutemukan dirimu menghalau sepi,
membuat oase dengan patung emas dirimu di antaranya,
denganmu,
sekering tahun tanpa hujan pun kita akan bergeming,
basahnya hujan menahun,kita akan membangun singgasana bernaung,
entah apa ada gunanya aku meracau,
setidaknya sebelum kematian datang menjemput,
aku ingin melihat kau di sana bersama mereka,
sebagai orang terdekatku,